Dalam beberapa hari mendatang, sebuah pesawat ruang angkasa antarplanet era Soviet dengan berat sekitar setengah ton akan jatuh tak terkendali ke Bumi. Puing antariksa ini adalah modul pendaratan dari Kosmos 482, yang diluncurkan pada1972, menuju planet Venus.
Dalam beberapa hari mendatang, sebuah pesawat ruang angkasa antarplanet era Soviet dengan berat sekitar setengah ton akan jatuh tak terkendali ke Bumi. Puing antariksa ini adalah modul pendaratan dari Kosmos 482, yang diluncurkan pada1972, menuju planet Venus.