Presiden AS Donald Trump menghentikan sementara program-program hibah, pinjaman dan bantuan keuangan lainnya dalam sebuah memo yang dilihat Reuters. Hal ini menegaskan penangguhan bantuan luar negeri AS itu untuk negara-negara asing itu dan organisasi non-pemerintah atau LSM.
Presiden AS Donald Trump menghentikan sementara program-program hibah, pinjaman dan bantuan keuangan lainnya dalam sebuah memo yang dilihat Reuters. Hal ini menegaskan penangguhan bantuan luar negeri AS itu untuk negara-negara asing itu dan organisasi non-pemerintah atau LSM.